Bu Santi memiliki 4 pohon manggis. Satu pohon rata-rata menghasilkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari aurellhitipeuw pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Bu Santi memiliki 4 pohon manggis. Satu pohon rata-rata menghasilkan 150 buah. Sebanyak 30% dari hasil panen diberikan kepada kerabat dan tetangganya. Selebihnya dijual kepada enam penjual sama banyak. Berapa banyak buah yang dibeli setiap pedagang? *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

70 buah

Penjelasan dengan langkah-langkah:

•total buah yang dipanen: 4×150= 600 buah.

•buah yang diberi pada kerabat: 30/100 × 600= 30×6= 180 buah

•buah yang akan dijual pada pedagang: 600-180= 420 buah.

•buah dijual pada 6 pedagang sama rata, berarti 420/6= 70 buah

insyallah benar.

kalau ada pertanyaan silahkan komen ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SandiLS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22