1. suhu udara di puncak gunung pada pukul 05.00 adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari suminemminem30 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

1. suhu udara di puncak gunung pada pukul 05.00 adalah -9 derajat Celcius setelah matahari terbit suhu udara di puncak gunung tersebut naik Jika setiap jam suhu udara di puncak gunung naik 4 derajat Celcius Suhu udara di puncak gunung pada pukul 08.00 adalah ....a. 12 derajat celcius
b. 3 derajat celcius
c. 1 derajat celcius
d. -21 derajat celcius

2. Pak Hasan memiliki sebidang tanah seluas 21 per 2 hektar ia akan menjual 1 per 4 bagian dari tanah tersebut sisanya ia bagi kepada lima anaknya luas tanah yang diterima setiap anak adalah ....
a. 3/16 hektare
b. 3/8 hektate
c. 1 ¼ hektare
d. 1 ½ hektare

3. jari-jari sebuah lingkaran adalah 2,1 cm. keliling lingkaran tersebut adalah ....
a. 14,4 cm
b. 13,2 cm
c. 11,4 cm
d. 10,2 cm

4. keliling kolam berbentuk lingkaran berjari jari 1 ,2 adalah ....
a. 7,356 m
b. 7,365 m
c. 7,536 m
d. 7,635 m

tolong kk pake cara klo gk ku laporin​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. B. 3 derajat celcius

08.00 - 05.00 = 3 jam

4°C/jam x 3 = 12°C/3 jam = +12°C

-9°C + 12°C = 3°C

2. B. 3/8 hektarare

2 1/2 ha x 1/4 ha = 5/2 x 1/4 = 5/8 ha

5/2 ha - 5/8 ha = 15/8 ha

15/8 ÷ 5 = 15/8 x 1/5 = 15/40 = 3/8 ha

3. B. 13,2 cm

2πr = 2 . 3,14 . 2,1 = 13,188 = 13,2 cm

4. C. 7,536 m

2πr = 2 . 3,14 . 1,2 = 7,536 m

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh theorism78 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 28 Jan 22