Berikut ini adalah pertanyaan dari mandaladalaok pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
Penjelasan dengan langkah-langkah:
30). diket : pekerjaan orang tua dari 120 siswa
Buruh =24 orang, Swasta 34 orang, PNS = 8 orang
sisanya wiraswasta.
dit : Modus pekerjaan orang tua.
jawab :
Modus adalah nilai yang sering muncul pada sebuah data.
pada kasus ini modus adalah pekerjaan orang tua siswa yang paling banyak diminati.
langkah pertama kita cari terlebih dahulu berapa yang bekerja sebagai wiraswasta.
Wiraswasta = 120 - buruh -swasta - PNS
= 120 - 24 - 34 - 8
= 54 orang
jadi, modus pekerjaan orang tua siswa adalah wiraswasta sebanyak 54 orang.
31). Diket : jarak pintu masuk ke air terjun = 6 cm
skala = 1: 25000
dit : berapa km jarak sebenarnya dari pintu masuk ke air terjun.
Jawab :
1 km = 100000 cm
Skala : jarak pada peta : jarak sebenarnya.
jarak sebenarnya = jarak pada peta / skala
= 6 / ( 1 : 25000 )
= 6 x 25000
= 150000 cm
= 1,5 km
jadi jarak sebenarnya dari pintu masuk ke air terjun adalah 1,5 km
32). Diket : suhu es krim mula2 = - 8
setiap 4 menit naik 2derajat celcius.
dit : berapa suhu es krim setelah 20 menit dikeluarkan dari lemari es
jwab :
langkah pertama:
dicari terlebih dahulu berapa kali mengalami kenaikan dalam 20 menit.
suhu naik setiap 4 menit. maka, 20 : 4 = 5 kali mengalami kenaikan.
selama 20 menit mengalami kenaikan sebesar 5 x 2 = 10 derajat celcius.
( dikali 2 karena setiap 4 menit naik 2 derajat )
maka suhu es krim sekarang -8 + 10 = 2 derajat celcius.
cara lain....
-8 + ( 20 : 4 x 2) = 2 derajat celcius.
jadi, suhu es krim setelah 20 menit dikeluarkan dari lemari es adlah 2 derajat celcius.
33). diket : kotak mainan brbentuk balok
p = 5 dm l = 2,5 dm t = 3 dm
dit : Volume mainan
jawab :
V balok = p x l x t
= 5 x 2,5 x 3
= 37,5 dm3
jadi volume mainan tersebut adalah 37,5 dm3
34). diket : jarak = 20 km
kecepatan = 40 km/jam
berangkat pukul = 06.20
dit : jam berapa ayah sampai ke kantor
Jwab:
kecepatan = jarak / waktu
40 = 20 / t
40/20 = t
t = 1/2 = 0,5 jam = 30 menit
waktu tiba= berangkat+lama wktu tmpuh
= 06.20 + 30
= 06.50 jam
jadi ayah sampai di kantor pukul 06.50
35). diket : nilai rata2 Rena, Memey, Made dan Sri adlah 89.
digabung dgn nilai Ahmad maka rata2 mereka menjadi 88.
dit : berapa nilai Ahmad.
jwab:
rata2 = jmlah data / n ( jmlah anak)
rata sblum ahmad = 89
jumlah anak sblum ahmad = 4 org
maka jumlah data = 89 x 4 = 356
rata2 setelah Ahmad = 88
jumlah anak stlah Ahmad= 5 org
maka jmlah data= 88 x 5 = 440
nilai ahmad = jmlh data 2 - jmlh data 1
= 440 - 356
= 84
jadi nilai Ahmad adalah 84
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mirandaluthfia96 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jul 21