Berikut ini adalah pertanyaan dari gkfujf pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Bangun ruang merupakan bangun dimensi tinga yang memiliki panjang lebar dan tinggi,
Bangun ruang memiliki beberapa komponen utama yaitu :
- Sisi, yaitu bidang yang membatasi atar raung yang satu dengan ruang yang lainnya
- Rusuk yaitu pertemuan antar sisi
- Titik sudut, yaitu titik pertemuan antara dua rusuk atau lebih
- Bangun ruang ada banyak jenisnya diantaranya:
- Kubus
- Tabung
- Balok
- Prisma
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Prisma adalah banguan ruang tiga dimensi yang memiliki alas dan tutup serta dengan sisi tegaknya berupa persegi atau persegi panjang.
Prisma sendiri ada beberapa macam yaitu Prisma segitiga, segi empat dan sebagainya
Rumus Prisma segitiga
V = La x t
Dimana :
Rumus untuk mencari Luas alas:
La = ½ x a x t
Sehingga diperoleh:
V = La x t
t = V/ La
Keterangan :
V = Volume
T = tinggi
La = Luas alas
Kesimpulan
Untuk menghitung tinggi prisma saat volumenya diketahui adalah:
t = V/ La
jadikan tercerdas dan Jan lupa follow
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadahus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 09 Jul 21