berapa besar sudut bangun datar segi 7 beraturan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Abizard2234 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Berapa besar sudut bangun datar segi 7 beraturan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam geometri, segi tujuh (disebut juga dengan heptagon) adalah sebuah poligon dengan tujuh sisi dan tujuh sudut. Dalam segi tujuh beraturan, panjang semua sisi dan besar semua sudut sama, setiap sisi bertemu pada sudut 5π / 7 radian, 128,5714286 derajat. Simbol Schläfli untuk bangun datar ini adalah {7}.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

maaf kalo salah

jangan lupa follow aku ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ulung12345111 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21