Berikut ini adalah pertanyaan dari putrialinda pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawab semua nomer dengan benar ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PENDAHULUAN
Lingkaran adalah suatu bentuk bangun datar seperti bola yang biasa dimainkan untuk permainan sepak bola, bola basket maupun bola volli. Lingkaran memiliki 8 unsur, unsur-unsur tersebut akan kita bahas nanti. Sekarang kita akan membahas bentuk lingkaran dalam sehari-hari, yaitu:
- Bola
- Kaset CD
- Jam dinding
- Donat
- Roda
- Pizza
Lingkaran adalah bangun yang memiliki jari-jari dan diameter. Lingkaran bisa dikatakan sebagai bangun datar yang dibentuk oleh sebuah pusat dan kumpulan titik-titik yang mengelilinginya dengan jarak yang sama.
- Pelajari Lebih Lanjutmengenai lingkaranyomemimo.com/tugas/21432227
UNSUR-UNSUR LINGKARAN:
Lingkaran memiliki unsur-unsur, unsur-unsur tersebut diantaranya sebagai berikut:
- Titik Pusat (P): titik pusat adalah titik yang menjadi pusat lingkaran terletak tepat di tengah lingkaran.
- Apotema: apotema adalah garis yang menghubungkan antara titik pusat dengan tali busur.
- Juring Lingkaran: juring lingkaran adalah sebuah daerah yang dibatasi antara busur dengan dua jari-jari lingkaran.
- Tali Busur: tali busur adalah garis yang menghubungkan antara dua titik pada lingkaran.
- Busur Lingkaran: busur lingkaran adalah sebuah garis yang berbentuk melengkung pada tepian lingkaran.
- Tembereng: tembereng adalah sebuah daerah yang dibatasi oleh busur dan tali busur.
- Jari-jari (r): jari-jari adalah sebuah jarak antara pusat lingkaran dengan titik pada lingkaran.
- Diameter (d): diameter adalah sebuah garis yang menghubungkan antara dua titik pada lingkaran melalui titik pusat.
RUMUS-RUMUS LINGKARAN
1. KelilingLingkaran Jika DiketahuiJari-jarinya
Keterangan
- π = 22/7 atau 3,14
- r = jari-jari
2. Keliling Lingkaran Jika Diketahui Diameternya
Keterangan
- π = 22/7 atau 3,14
- d = diameter
3. Jari-jari Lingkaran Jika Diketahui Kelilingnya
Keterangan
- π = 22/7 atau 3,14
- k = keliling
4. Luas Lingkaran Jika Diketahui Jari-jarinya
Keterangan
- π = 22/7 atau 3,14
- r = jari-jari
5. Jari-jari Lingkaran Jika Diketahui Luasnya
Keterangan
- π = 22/7 atau 3,14
- L = luas
PEMBAHASAN
~ Nomor 1 ~
Diketahui:
- Jari-jari (r) = 17,5 cm
- Diameter (d) = 35 cm
- Keliling (k) = 110 cm
Ditanya:
- Keliling/diameter = ....?
Jawab:
~ Nomor 2 ~
Diketahui:
- Jari-jari (r) = 14 cm
- Keliling (k) = 88 cm
Ditanya:
- Diameter (d) = ......?
- Keliling/diameter = .....?
Jawab:
Diameter:
Jari-jari × 2
= 14 cm × 2
= 28 cm
Keliling/diameter:
~ Nomor 3 ~
Diketahui:
- Keliling (k) = 44 cm
- Keliling/diameter = 22/7
Ditanya:
- Jari-jari (r) = ......?
- Diameter (d) = .....?
Jawab:
Jari-jari:
Diameter:
Jari-jari × 2
= 7 cm × 2
= 14 cm
~ Nomor 4 ~
Diketahui:
- Diameter = 42 cm
- Keliling (k) = 132 cm
Ditanya:
- Jari-jari = ......?
- Keliling/diameter = ....,?
Jawab:
Jari-jari:
Diameter ÷ 2
= 42 cm ÷ 2
= 21 cm
Keliling/diameter:
~ Nomor 5 ~
Diketahui:
- Nama benda = Roda
- Jari-jari (r) = 14 cm
- Diameter (d) = 28
Ditanya:
- Keliling (k) = .......?
- Keliling/diameter = .....?
Jawab:
Keliling:
Keliling/diameter:
PELAJARI LEBIH LANJUT
- Soal tentang panjang busur: yomemimo.com/tugas/14457120
- Soal tentang luas lingkaran: yomemimo.com/tugas/13097196
-------------------------------
DETAIL JAWABAN
Kelas: 8
Mapel: Matematika
Bab: 7 - Lingkaran
Kode: 8.2.7
Kata Kunci: Lingkaran, jari-jari, diameter, keliling
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andreakhmadi4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 Jan 22