Memasuki abad xx corak perjuangan bangsa indonesia dalam menghadapi penjajahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ojan7775 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Memasuki abad xx corak perjuangan bangsa indonesia dalam menghadapi penjajahan mengalami perubahan.perubahan tersebut di tandai dengan...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perubahan tersebut ditandai dengan perjuangan tidak lagi bersifat nasionalisme sempit,namun perjuangan ditujukan untuk mencapai Indonesia Merdeka.Serta organisasi yang dibentuk bersifat modern,lebih terarah atau terorganisasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh registarisa93 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22