penyebab perubahan volume raksa terjadi secara teratur​

Berikut ini adalah pertanyaan dari miraalthaf5 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Penyebab perubahan volume raksa terjadi secara teratur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

termometer air raksa memiliki pemuaian teratur, mudah menyerap kalor dan tidak membasahi dinding sehingga thermometer peka dg terjadinya pemuaian raksa kecil dapat menimbulkan/menghasilkan perubahan besar pada tinggi permukaan raksa.

Penjelasan:

yps

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anandayunita1403 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23