Berikut ini adalah pertanyaan dari tayy8951 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Persamaan reaksi adalah proses kimia yang menjelaskan terjadinya reaksi antara zat reaktan dan zat produk. Ion-ion yang tidak ikut bereaksi ketika larutan kalium sulfat direaksikan dengan larutan barium nitrat adalah barium dan sulfat.
Pembahasan
Persamaan reaksi
Persamaan reaksi adalah proses kimia yang menjelaskan terjadinya reaksi antara zat reaktan dan zat produk. Kemudian persamaan reaksi juga menuliskan wujud zat yaitu (g) berarti gas, (l) berarti liquid/cairan, (aq) berarti larutan (aqueous), (s) berarti padatan (solid).
Persamaan reaksi yang terjadi adalah:
K₂SO₄(aq) + Ba(NO₃)₂(aq) → BaSO₄(s) + 2KNO₃(aq)
Persamaan reaksi ion yang terjadi adalah:
2K⁺(aq) + SO₄²⁻(aq) + Ba²⁺(aq) + 2NO₃⁻(aq) → BaSO₄(s) + 2K⁺(aq) + 2NO₃⁻(aq)
Persamaan reaksi ion bersih yang terjadi adalah:
Ba²⁺(aq) + SO₄²⁻(aq) → BaSO₄(s)
maka, ion yang tidak ikut bereaksi adalah Ba²⁺ barium dan sulfat SO₄²⁻.
Pelajari lebih lanjut
Persamaan reaksi yomemimo.com/tugas/4928239, yomemimo.com/tugas/22991152
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 18 Aug 22