Berikut ini adalah pertanyaan dari rosalia4579 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
asas aufbau = bahan penggunaan elektron dimulai dari kulit terendah ke kulit lebih tinggi. penulisan sesuai urutan tingkat energi => 1s², 2s², 2p6, 3s2, 3p6, 4s2, 3d10, 4p°, 5s², 4d¹º, 5p, 6s2, 4f14, 5d¹º, 6p, 7s².
asas eksklusi pauli = mengatakan bahwa tidak mungkin di dalma atom terdapat 2 elektron yg mempunyai ke-4 bil. kuatum yg sama.
Jika 2 elektron mempunyai bil-bil. kuantum utama, azimut, dan magnetik yg sama, maka bil kuantum spinnya harus berlawanan.
aturan hund
= cara pengisian elektron dalam orbital-orbital pada suatu sub.kulit bahwa elektron tidak membentuk pasangan elektron sebelum masing-masing orbital terisi dengan elektron.
→ elektron menempati arah spins yg sama sebelum berpasangan.
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aachaacantik dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 15 Feb 23