Penelitian untuk mengukur kadar pencemaran limbah di suatu sungai dilakukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari YohanesYievit pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Penelitian untuk mengukur kadar pencemaran limbah di suatu sungai dilakukan pada tukad Badung Bali. Hasil menunjukkan bahwa di dalam sungai terdapat ion 82Pb²+, 47Ag+, 35Br-. Setelah diukur dengan alat NMR menunjukkan bahwa massa atom Pb, Ag, dan Br berturut-turut adalah 207, 108, 71. Berdasarkan data yang diperoleh hitunglah jumlah proton, elektron dan neutron dari unsur- unsur tersebut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ion positif artinya telah melepas elektron

ion negatif artinya telah menerima elektron

proton = nomor atom

elektron = nomor atom - muatan

netron = nomor massa - nomor atom

ion 82Pb²+

proton = 82

elektron = 82 - 2 = 80

netron = 207 - 82 = 125

ion 47Ag+

proton = 47

elektron = 47 - 1 = 46

neutron = 108 - 47 = 61

ion 35Br-

proton = 35

elektron = 35 - (-1) = 35 + 1 = 36

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sikek1001rotanpcrssg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Feb 23