berikan minimal 2 contoh koagulasi Dengan penambahan elektrolit​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tirtamaharanilitisya pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan minimal 2 contoh koagulasi Dengan penambahan elektrolit​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh koagulasi yaitu

  1. Penambahan susu pada jus buah (karena akan menimbulkan penggumpalan)
  2. Penggumpalan lateks dengan menambahkan asam format.

Pembahasan:

Proses koagulasi – flokulasi merupakan salah satu cara pengolahan limbah cair untuk menghilangkan partikel-partikel yang terdapat didalamnya. Koagulasi diartikan sebagai proses kimia fisik dari pencampuran bahan koagulan ke dalam aliran limbah dan selanjutnya diaduk cepat dalam bentuk larutan tercampur.

Beberapa contoh penerapan koagulasi dalam kehidupan sehari-hari, yaitu : Penggumpalan lateks dengan menambahkan asam format. Pembentulan delta di muara sungai yang terjadi karena koloid tanah liat dalam air sungai mengalami koagulasi ketika bercampur dengan elektrolit dalam air laut.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang koagulasi pada link yomemimo.com/tugas/15583792

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Dec 22