Cara menentukan priode dan golongan Rh

Berikut ini adalah pertanyaan dari abdalghifari88 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cara menentukan priode dan golongan Rh

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara menentukan periode dan golongan Rh adalah

  • Golongan = sub kulit terluar
  • Periode = bilangan kuantum utama paling besar

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui:

Unsur

Rh = Rhodium

Nomor atom = 45

Ditanyakan:

Cara menentukan golongand dan periode

Jawab:

Cara menentukan periode dan golongan Rh adalah

  • Golongan = sub kulit terluar
  • Periode = bilangan kuantum utama paling besar

₄₅Rh = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s² 3d¹⁰ 4p⁶ 5s² 4d⁷

₄₅Rh = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s² 3d¹⁰ 4p⁶ 5s¹ 4d⁸

₄₅Rh = [Kr] 5s¹ 4d⁸

Golongan = 5s¹ 4d = 1 + 8 = 9 = VIIIB

Periode = 5s¹ 4d⁸ = 5

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Menentukan golongan dan periode yomemimo.com/tugas/25903742

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22