Berikut ini adalah pertanyaan dari adrianrakhanuruddin pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut adalah produk produk yang diproduksi dengan prinsip ramah lingkungan:
- Botol minum stainless steel
- Botol minum kaca
- Tisu toilet daur ulang
- Bungkus makanan dari lilin lebah
- Reusable bag
- Baju daur ulang
- Celana daur ulang
- Sepatu dari bahan daur ulang
- Gelas kopi silikon
- Sedotan aluminium
Pembahasan:
Kimia hijau atau green chemistry merupakan suatu desain produk dan proses kimia yang dalam produksi mengurangi ataupun menghilangkan penggunaan atau pembentukan dari zat zat berbahaya di dalamnya. Atau dapat dikatakan bahwa produksi dari kimia hijau diciptakan dengan tujuan mencegah terjadinya polusi dan juga mengurangi dampak dampak negatif yang hadir dari produk produk yang digunakan manusia serta proses kimia yang berdampak bagi lingkungan manusia. Berikut adalah prinsip prinsip dari kimia hijau:
- Pencegahan
- Ekonomi atom
- Sintesis kimia yang tidak berbahaya
- Perancangan bahan kimia yang lebih aman
- Pelarut dan alat bantu yang lebih aman
- Desain untuk efisiensi energi
- Penggunaan bahan baku terbarukan
- Mengurangi turunan
- Katalisis
- Desain untuk degradasi
- Analisis real-time untuk mencegah polusi
- Penggunaan bahan kimia yang lebih aman untuk mencegah kecelakaan.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang kimia hijau pada yomemimo.com/tugas/43353063
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Nov 22