sebutkan ciri-ciri orang yang terserang omicron​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dukuhejemirin pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan ciri-ciri orang yang terserang omicron​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

gejala Omicron yaitu sebagai berikut:

1. Batuk Kering

2. Demam

3. Flu

4. Berkeringat saat malam hari

5. Nyeri di berbagai bagian tubuh

6. Kelelahan

7. Tenggorokan gatal

8. Indra perasa dan penciuman tidak hilang

Jika sudah mengalami ciri-ciri gejala varian Omicron seperti yang sudah disebutkan di atas, lekas isolasi mandiri dan coba menghubungi pihak medis untuk memastikan apakah kamu terknfeksi atau tidak.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alexandralivia098 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22