Air kopi susu merupakan campuran yang terdiri atas ...., ....,

Berikut ini adalah pertanyaan dari Niakusniati5591 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Air kopi susu merupakan campuran yang terdiri atas ...., ...., dan ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Campuran terbagi menjadi 2, yaitu campuran homogen dan heterogen. Pada air kopi susu termasuk kedalam campuran karena terdiri atas air, kopi dan susu yang dicampur menjadi satu tanpa melibatkan reaksi kimia.

Pembahasan:

Campuran adalah suatu gabungan dari dua zat atau lebih dimana masih memiliki sifat dari zat pembentuknya. Hal yang membedakan campuran dengan senyawa adalah pada senyawa dimana dua atau lebih jenis zat tersebut dapat bergabung dengan reaksi kimia, sedangkan pada campuran dua atau lebih jenis zat tersebut tidak mengalami reaksi kimia saat bercampur. Campuran dibagi menjadi dua jenis, yaitu :

  • Campuran homogen adalah campuran dimana zat-zat penyusunnya sudah tidak dapat dibedakan kembali. Campuran homogen ini biasa disebut dengan larutan, contoh dari campuran homogen adalah larutan garam ( air + garam ).
  • Campuran heterogen adalah campuran dimana zat-zat penyusunnya masih dapat dibedakan dan dipisahkan kembali. Contoh campuran heterogen adalah campuran air dengan tanah.

Pada air kopi susu adalah suatu campuran karena disusun dari air, kopi, dan susu dimana ketiganya bercampur tanpa adanya reaksi kimia.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang campuran pada suatu zat : yomemimo.com/tugas/3746889

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 Aug 22