Berikut ini adalah pertanyaan dari Nofiyanti4067 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengujian dengan indikator metil merah,bromtimol biru,metil jingga,dan bromkresol hijau berturut turut menghasilkan warna jingga,hijau,kuning dan biru, harga ph larutan tersebut adalah 6,0 < pH < 6,2
Penjelasan:
Pada data yang ada maka kita dapat tarik kesimpulan berdasar data percobaan yaitu:
- Metil merah = jingga maka pH antara 4,4 dengan 6,2
- Bromtimol biru = hijau maka berada pada 6,0 <pH < 7,6
- Metil jingga = kuning maka pH> 4,4
- Bromkresol hijau = biru maka pH> 5,4
Dari data di atas kita dapat menggali kesimpulan bahwa pada trayek ini menghasilkan ph yaitu 6,0 < pH < 6,2. Maka ditemukanlah berdasar Bromtimol biru dan metil merah karena metil jingga dan bromkresol hijau semua mengarah keatas 4 dan 5
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang penjelasan cara menghitung trayek Ph: yomemimo.com/tugas/247565
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 16 May 22