apa perbedaan larutan asam basa dan garam​

Berikut ini adalah pertanyaan dari galvintjong66 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa perbedaan larutan asam basa dan garam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- asam : suatu senyawa yang dapat menghasilkan ion hidrogen atau ion hidronium bila dilarutkan dalam air. - basa : suatu senyawa yang dapat menghasilkan ion hidroksida bila dilarutkan dalam air. - garam : larutan elektrolit, yaitu larutan yang dapat menghantarkan listrik.

Penjelasan:

semoga membantu dan jadikan jawaban terbaik

Jawaban:• Asam: Senyawa yang apabila dilarutkan kedalam air, maka akan menghasilkan ion Hidrogen (H⁺), dengan tingkat keasaman pH < 7• Basa: Senyawa yang apabila dilarutkan kedalam air, maka akan menghasilkan ion Hidroksida (OH¯), dengan tingkat keasaman pH > 7• Garam: Senyawa yang dihasilkan dari reaksi dari asam dan basa, serta termasuk larutan elektrolit (larutan yang dapat menghantarkan panas), dengan tingkat keasaman pH = 7Penjelasan:• Asam adalah senyawa kimia yang dapat memberikan proton, atau, alternatifnya, dapat membentuk ikatan kovalen dengan pasangan elektron. Asam mempunyai tingkat keasaman pH < 7 dan dapat menghasilkan ion Hidrogen (H⁺) bila dilarutkan kedalam air. Adapun contoh-contoh Asam, yaitu:Asam Asetat (CH3COOH)Asam Askorbat (H2C6H6O6)Asam Sulfat (H2SO4)Asam Benzoat (C7H5O2H)Asam Klorida (HCl)Asam Nitrat (HNO3)• Basa adalah senyawa kimia yang menyerap ion hidronium ketika dilarutkan dalam air. Basa adalah lawan dari asam, yaitu ditujukan untuk unsur/senyawa kimia yang memiliki pH > 7. Basa juga dapat dibagi menjadi 2, yaitu Basa kuat dan Basa lemah. Adapun contoh-contoh Basa, yaitu:Kalium hidroksida (KOH)Barium hidroksida (Ba(OH)2)Cesium hidroksida (CsOH)Natrium hidroksida (NaOH)Stronsium hidroksida (Sr(OH)2)Kalsium hidroksida (Ca(OH)2)Litium hidroksida (LiOH)Rubidium hidroksida (RbOH)• Garam adalah senyawa kimia yang dihasilkan dari reaksi senyawa Asam dan Basa. Dalam kimia, garam memiliki unsur Natrium Klorida (NaCl) ataupun Sodium. Tingkat keasaman garam adalah pH = 7 atau tingkat keasamannya standar.[tex]\big \boxed{ \boxed{ \boxed{ \color{yellow}{ \star{ \tt{ \red{answered \: by : }}}}}}}\big \boxed{ \boxed{ \boxed{ \blue{@mfarhansyah2012{ \color{yellow}{ \star}}}}}}[/tex]MAAF KALAU SALAHSEMOGA MEMBANTU :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mfarhansyah2012 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 Jan 23