Jelaskan dan berikan struktur dari senyawa-senyawa berikut yang memberikan data-data

Berikut ini adalah pertanyaan dari arliska7947 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan dan berikan struktur dari senyawa-senyawa berikut yang memberikan data-data NMR sebagai berikut : C5H10O a. triplet,  1,8 b. multiplet,  2,8 c. singlet,  3,5 d. triplet,  4,2

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dari data tersebut senyawa yang paling mendekati adalah pada struktur 2-pentanon

Penjelasan:

Pertama2 kita buat keseluruhan isomer dari C5H10O dimana rumus molekul ini dimiliki senyawa golongan aldehid dan keton. Setelah semua isomer tergambar ramalkan multiplisitas masing-masing proton pada semua struktur mengikuti aturan (n + 1) dimana n adalah jumlah proton tetangga, misalkan tetangga CH3 adalah CH2 maka multiplisitasnya adalah (n + 1) yaitu (2 + 1) = triplet. Untuk range pergeseran kimianya dapat dicek dibuku solomon ataupun janice organic chemistry

Jawaban:Dari data tersebut senyawa yang paling mendekati adalah pada struktur 2-pentanonPenjelasan:Pertama2 kita buat keseluruhan isomer dari C5H10O dimana rumus molekul ini dimiliki senyawa golongan aldehid dan keton. Setelah semua isomer tergambar ramalkan multiplisitas masing-masing proton pada semua struktur mengikuti aturan (n + 1) dimana n adalah jumlah proton tetangga, misalkan tetangga CH3 adalah CH2 maka multiplisitasnya adalah (n + 1) yaitu (2 + 1) = triplet. Untuk range pergeseran kimianya dapat dicek dibuku solomon ataupun janice organic chemistry

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ReyzaFadlyMaghfiroh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Oct 22