Berikut ini adalah pertanyaan dari rumimie700 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
- YANG GAK BISA JAWAB JANGAN JAWAB!!
- KALO JAWAB JANGAN NGASAL!!
- GAK BOLEH COPY JAWABAN ORANG!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengukuran adalah suatu kegiatan untuk membandingkan suatu besaran dengan besaran lain yang sejenis yang hasilnya dapat dinyatakan dengan angka. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:
- Percobaan ke-1, volume air: 50 ml, volume air dan batu: 70 ml.
- Percobaan ke-2: volume air 60 ml, volume air dan batu: 80 ml.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Percobaan menggunakan gelas ukur.
Ditanyakan:
Berapa volume batu tersebut?
Jawab:
Pengukuran adalah suatu kegiatan untuk membandingkan suatu besaran dengan besaran lain yang sejenis yang hasilnya dapat dinyatakan dengan angka. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:
- Percobaan ke-1, volume air: 50 ml, volume air dan batu: 70 ml. Sehingga volume batu yaitu
- Percobaan ke-2: volume air 60 ml, volume air dan batu: 80 ml. Sehingga volume batu yaitu
Dengan demikian, volume batu tersebut adalah 20 ml.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian pengukuran yomemimo.com/tugas/3000884
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 02 Dec 22