1. Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan adalah...A. Luas Bidang Tekan

Berikut ini adalah pertanyaan dari SyahrulJamil pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan adalah...A. Luas Bidang Tekan Dan Gaya Gravitasi
B. Luas Bidang Tekan dan gaya tekan
C. Gaya Tekan Dan Massa Benda
D. Gaya Tekan Dan Gaya Gravitasi

2. Peristiwa berikut yang tidak berhubungan dengan tekanan adalah...

A. Pisau Tajam Mudah Untuk Memotong
B. Menjinjing Beban Dengan Tali Kecil Terasa Sakit Di Tangan
C. Gerobak Yang Berat Sulit Untuk Di Dorong
D. Sepatu Boot Lebih Mudah Digunakan Di Tanah Licin

3. Pendengaran Para Penyelam Tradisional Saat Menyelam Banyak Yang Terganggu Karena Adanya Pengaruh...

A. Gaya Angkat Air
B. Tekanan Atmosfer
C. Tekanan Hidrostatis Air
D. Tekanan Udara Di Dalam Air ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. B. Luas Bidang Tekan dan Gaya Tekan

2. D. Sepatu Boot Lebih Mudah Digunakan Di tanah Licin

3. C. Tekanan Hidrostatis Air

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pputttriii123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Apr 23