Berikut ini adalah pertanyaan dari TEGUHRAHARJO6271 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Rumus umum alkana, alkena dan alkuna berturut-turut adalah CnH2n+2 , CnH2n , dan CnH2n-2
Pembahasan
Alkana, alkena dan alkuna merupakan salah satu bagian dari atom karbon, mereka bertiga disebut juga dengan Hidrokarbon, karena mengandung atom Hidrogen dan atom Carbon.
Alkana, alkena dan alkuna merupakan salah satu jenis rantai karbon yang alifatik, yaitu jenis rantainya terbuka. Berbeda dengan sikloalkana, yang rantainya tertutup, dan disebut sebagai rantai karbon siklik.
Alkana bersifat alifatik jenuh, karena hanya memiliki ikatan yang rangkap satu dalam struktur rantai karbonnya. Sedangkan alkena dan alkuna bersifat alifatik tak jenuh, dikarenakan memiliki 2 dan 3 rangkap ikatan dalam rantainya.
Ayo lebih perdalam lagi pemahaman mu mengenai materi ini pada yomemimo.com/tugas/13417183
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Detil Jawaban
Kelas: 11
Mapel: Kimia
Bab: Hidrokarbon
Sub Bab: Alkana, Alkena dan Alkuna
#JadiRankingSatu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 15 Mar 23