Arus listrik dapat mengalir pada rangkaian listrik apabila? a. Dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nurizzah9364 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Arus listrik dapat mengalir pada rangkaian listrik apabila?a. Dalam kondisi rangkaian terbuka
b. Dalam kondisi rangkaian tertutup
c. Memiliki komponen lampu
d. Memiliki komponen resistor.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dalam suatu rangkaian listrik, terdiri komponen seperti lampu, baterai, kapasitor, resistor dan komponen lain. Arus listrik dapat mengalir pada rangkaian listrik apabila b. Dalam kondisi rangkaian tertutup

Pembahasan:

Dalam suatu rangkaian listrik, terdiri komponen seperti lampu, baterai, kapasitor, resistor dan komponen lain.

Dalam sebuah rangkaian listrik, suatu hambatan dapat disusun secara seri, paralel, maupun kombinasi antara seri dan paralel. Rumus untuk menghitung hambatan total yang dirangkai seri, yaitu:

Rtot = R1+R2+R3+..

Rumus unutk hambatan yang dirangkai paralel, yaitu:

\frac{1}{Rtot} = \frac{1}{R1}+\frac{1}{R2}+..

Secara umum, hambatan yang disusun secara seri memiliki nilai Rtotal yang lebih besar dibandingkan dengan hambatan yang disusun secara paralel. Sedangkan rumus hubungan antara hambatan, arus, dan voltage adalah:

V = I.R

Maka semakin besar hambatan maka semakin kecil arus yang mengalir dan sebaliknya.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang rangkaian listrik yomemimo.com/tugas/24085781

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23