Lampu alat penguji elektrolit tidak menyala ketika elektroda nya di

Berikut ini adalah pertanyaan dari Zoro5564 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Lampu alat penguji elektrolit tidak menyala ketika elektroda nya di cekup kan kedalam larutan asam cuka, tetapi tidak terbentuk gelembung gas,Megapa demikian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

lampu alat penguji eletktrolit tidak menyala ketika elekrodanya di celup kan ke dalam asam cuka, tetapi pada elektroda tetap terbentuk gelembung gas.

penjelasan untuk keadaan ini adalah....

- cuka bukan elektrolit

- sedikit sekali cuka yang terionisasi

- cuka merupakan eletktrolit kuat

- alat penguji eletktrolit rusak

- gas yang terbentuk adalah cuka yang menguap

Penjelasan:

Ciri2 larutan eletktrolit kuat :

  • ada gelembung
  • lampu alat uji menyala
  • terionisasi sempurna

Ciri2 larutan elektrolit lemah :

  • ada gelembung
  • lampu alat uji menyala atau tidak
  • terionisasi sebagian

Ciri2 larutan non elektrolit :

  • tidak ada gelembung
  • lampu alat uji tidak menyala
  • tidak terionisasi

jadi dari pengalamatan tersebut dapat disimpulkan bahwa larutan asam cuka elektrolit lemah

semoga jawaban saya membantu ☺

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meutyameccasilvia55 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21