Apakah air dan bensin jika dicampur kan dapat menyatu dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wawanpalangka3 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah air dan bensin jika dicampur kan dapat menyatu dengan sempurna? termasuk zat apakah kedua komposisi tersebut? Jelaskan menurut pendapatmu!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Air dan bensin tidak dapat menyatu secara sempurna. Air adalah zat senyawa sedangkan bensin adalah zat campuran. Air dan bensin tidak dapat menyatu dengan sempurna karena disebabkan oleh beberapa faktor berikut :

  • Massa Jenis yang berbeda
  • Massa molekul yang berbeda
  • Rumus kimia yang berbeda

\:

Pembahasan

Zat secara umum bisa kita bagi menjadi tiga kriteria yaitu unsur, senyawa, dan campuran. Unsur memiliki bentuk yang tidak bisa kita bagi lagi walaupun dengan reaksi kimia tertentu, senyawa merupakan gabungan dari beberapa unsur yang membentuk ikatan sesuai kaidah IUPAC, sedangkan campuran adalah gabungan dari beberapa senyawa yang memiliki komposisi tidak terlalu tetap.

\:

Air dan bensin memang sulit untuk menyatu secara sempurna karena dipengaruhi oleh faktor-faktor berikut :

.

1. Massa Jenis yang berbeda

Secara umum, air massa jenisnya adalah 1000 kg/m³ sedangkan bensin massa jenisnya kurang lebih 900 kg/m³.

\:

2. Massa molekul yang berbeda

Secara umum, air memiliki massa molekul sebesar 180,28 g/mol-¹ sedangkan bensin memiliki massa molekul sebesar 200,3 g/mol-¹

\:

3. Rumus kimia yang berbeda

Secara umum, air memiliki rumus kimia \sf{H_2O}sedangkan bensin memiliki rumus kimia\sf{C_8H_{15} } . Karena rumus kimia tersusun dari unsur yang tidak sama, tidak mungkin akan terjadi penyatuan yang sempurna.

\:

Pelajari Lebih Lanjut

\:

Detail Jawaban

  • Kelas : 10
  • Mapel : Kimia
  • Bab : Hakikat Ilmu Kimia
  • Kode : 10.7.1
  • Kata Kunci : senyawa, campuran, senyawa gula, campuran sirop

\:

#BelajarBersamaBrainly

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Exology01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21