Berikut ini adalah pertanyaan dari anisanur1805 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Persentase lilin yang terekstrak adalah 12.35%.
Penjelasan
Ekstraksi padat-cair (leaching atau terkadang bisa disebut washing) merupakan proses untuk memisahkan suatu senyawa dalam padatan menggunakan pelarut yang mana sifatnya melarutkan senyawa tersebut (tetapi pelarut tidak bereaksi/melarutkan senyawa lain dari padatan itu). Istilah-istilah dalam leaching :
- Pelarut (P): zat untuk melarutkan senyawa yang ingin diekstrak, biasanya berupa larutan murni inert terhadap senyawa lain selain senyawa yang diekstrak.
- Ekstrak (E) : berisi senyawa X yang diambil + senyawa pelarut.
- Residu (R) : padatan sisa yang sudah diambil senyawa X (biasanya dalam residu masih tersisa senyawa X.
- Bahan yang akan diekstrak senyawa X = umpan segar (F).
Penjelasan dengan langkah-langkah
Diketahui :
- P = 430 kg
- F = 1 ton = 1000 kg
- X% di F = 7%
- X% di R = 1%
Ditanyakan
Persentase X di E = ?
Penyelesaian :
Neraca massa padatan tanpa lilin
Neraca massa total
Neraca massa lilin lebah
dengan X = kadar lilin dalam Ekstratk
Maka persentase X (lilin) dalam Ekstrak (E)
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang contoh perhitungan menggunakan neraca massa :
yomemimo.com/tugas/51263029 - Materi tentang kekekalan massa
(bisa diterapkan sebagai neraca massa) :
yomemimo.com/tugas/2348652 - Materi tentang teknik-teknik pemisahan campuran :
yomemimo.com/tugas/4498621
_____________
Detail jawaban
Mapel : Kimia
Kelas : X
Bab : Kimia Karbon (Teknik Pemisahan)
Kode : 10.7.10
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Sep 22