Industri dengan bahan dasar Aluminium masih sangat dibutuhkan. Indonesia kaya

Berikut ini adalah pertanyaan dari abdi8907 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Industri dengan bahan dasar Aluminium masih sangat dibutuhkan. Indonesia kaya dengan bahan tambang bauksit yang mengandung Al2O3. Bijih Bauksit (Al2O3) dipisahkan dari bauksit, bila kemurnian dari bijih bauksit 12,5 %, maka logam Aluminium yang didapatkan dari 25 ton bauksit

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cari...

TrieMeisari3455

24.03.2020

Kimia

Sekolah Menengah Pertama

terjawab • terverifikasi oleh ahli

Industri dengan bahan dasar Aluminium masih sangat dibutuhkan. Indonesia kaya dengan bahan tambang bauksit yang mengandung Al2O3. Bijih Bauksit (Al2O3) dipisahkan dari bauksit, bila kemurnian dari bijih bauksit 12,5 %, maka logam Aluminium yang didapatkan dari 25 ton bauksit ? (Ar Al = 27 dan O = 16)

1

LIHAT JAWABAN

Masuk untuk menambahkan komentar

Jawaban terverifikasi ahli

5,0/5

9

andreyahyalutfi

Industri dengan bahan dasar Aluminium masih sangat dibutuhkan. Indonesia kaya dengan bahan tambang bauksit yang mengandung Al₂O₃. Bijih Bauksit (Al₂O₃) dipisahkan dari bauksit, bila kemurnian dari bijih bauksit 12,5 %, maka logam Aluminium yang didapatkan dari 25 ton bauksit ? (Ar Al = 27 dan O = 16)

massa Al₂O₃ = 12,5% x 25 ton = 3,125 ton

massa Al = x 3,125 ton = 1,654 ton

Jadi, massa Al yang didapatkan adalah 1,654 ton

Penjelasan:

jadikan jawaban tercerdas pliss

semoga membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh frony dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21