Berikut ini adalah pertanyaan dari dwilestari19 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
IPA kls 8
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
3. a. O2 akan digunakan sebagai bahan untuk melangsungkan respirasi pada sel untuk dihasilkan energi.
3. b. inspirasi (proses memasukkan udara ke paru2)
ekspirasi (proses mengeluarkan udara ke paru-paru)
3c. Jenis kapasitas paru-paru
-Volume tidal
-Volume cadangan inspirasi
-Volume cadangan ekspirasi
-Vokume residu
-Kapasitas Vital paru-paru
4.a. Sangat penting, karena jika zat sisa dalam tubuh tidak dikeluarkan maka akan menyebabkan keracunan.
4.b. Perlu, karena organ tersebut berperan penting dalam proses mengeluarkan zat sisa yang tidak diperlukan oleh tubuh
4.c Hati: menghasilkan empedu, Ginjal: menghasilkan urin, Paru-paru: mengeluarkan karbondioksida (CO2), Kulit: menghasilkan keringat.
CMIIW
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Reallya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21