gas karbon minoksida (co) yang masuk ke dalam sistem

Berikut ini adalah pertanyaan dari bklfitri5 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

gas karbon minoksida (co) yang masuk ke dalam sistem pernapasan dapat menyebabkan kematian karena .....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

gas CO dapat menyebabkan kematian karena.....

- CO mudah larut

- CO mengikat hemoglobin darah lebih kuat dari pada oksigen sehingga kita kekurangan oksigen

- molekul CO lebih kecil sehingga lebih mudah masuk ke paru2 dan merusak paru2

- CO akan mengambil oksigen di dalam tubuh

- CO tidak dapat keluar dari tubuh dan menyebabkan pertumbuhan jaringan kanker.

Penjelasan nya:

Pembakaran yang tidak sempurna akan menghasilkan gas CO ke udara. sehingga apa bila udara mengandung gas CO dan terhirup oleh manusia, maka gas CO yang dihasilkan dalam pembakaran minyak minyak bumi yang yang tidak sempurna dapat bereaksi dengan darah atau hemoglobin, sehingga jumlah oksigen yang ada dalam darah menjadi berkurang

semoga jawaban saya membantu ☺

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meutyameccasilvia55 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21