Berikut ini adalah pertanyaan dari khoirzaskia7 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. 12 Mg
3. 19 k
4. 24 Mn
5. 35 Br
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Berdasarkan teori Neils Bohr bahwa setiap elektron terdiri atas inti atom yang dikelilingi oleh beberapa kulit atom. Elektron yang mengelilingi inti atom menempati lintasan-lintasan tertentu. Lintasan elektron ini disebut dengan kulit atom. Setiap kulit atom terdapat jumlah elektron maksimal yang dapat ditempati. Menurut Bohr, jumlah elektron maksimal yang dapat menempati setiap kulit atom dapat dihitung dengan rumus 2n^{2}n
2
.
Kulit K (n = 1) maksimum 2 . 1 = 2 elektron
Kulit L (n = 2) maksimum 2 . 4 = 8 elektron
Kulit M (n = 3) maksimum 2 . 9 = 18 elektron
Kulit N (n = 4) maksimum 2 . 16 = 32 elektron, dan seterusnya
Penyusunan elektron pada kulit atom disebut dengan konfigurasi elektron. Konfigurasi suatu elektron dapat digunakan untuk menetukan posisi atom dalam tabel periodik unsur. Jumlah elektron pada kulit terakhir atau disebut dengan elektron valensi menentukan sifat kimia suatu atom.
Nomor golongan = elektron pada kulit terakhir = elektron valensi
Nomor periode = jumlah kulit
Untuk unsur-unsur segololngan maka akan memiliki elektronvalensi yang sama, begitu juga untuk unsur yang satu periode memiliki jumlah kulit yang sama.
\boxed{\boxed{\bold{Diket}}}
Diket
a. Nomor atom unsur
b. Golongan dan periode unsur
\boxed{\boxed{\bold{Ditanya}}}
Ditanya
a. Konfigurasi elektron
b. Konfigurasi elektron
\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}
Jawab
Berdasarkan penjelasan diatas jumlah elektron maksimal tiap kulit adalah
Kulit K = 2 elektron
Kulit L = 8 elektron
Kulit M = 18 elektron
Kulit N = 32 elektron
Golongan = elektron valensi
Periode = jumlah kulit
Menentukan konfigurasi elektron unsur dan letaknya
a. ₉F = 2. 7
Golongan = VIIA
Periode = 2
b. ₁₄Si = 2. 8. 4
Golongan = IVA
Periode = 3
c. ₂₀Ca = 2. 8. 8. 2
Golongan = IIA
Periode = 4
d. ₂₄Cr = 2. 8. 12. 2
Golongan = VIB
Periode = 4
e. ₂₆Fe = 2. 8. 14. 2
Golongan = VIIIB
Periode = 4
f. ₃₀Zn = 2. 8. 18. 2
Golongan = IIB
Periode = 4
Menentukan konfigurasi elektron unsur
A.Golongan IIIA dan periode 3
Periode = 3 --> jumlah kulit 3 (K, L, M)
Golongan IIIA ---> elektron valensi = 3
A = 2. 8. 3
B. Golongan IB dan periode 4
Periode = 4 --> jumlah kulit 4 (K, L, M, N)
Golongan IB ---> elektron terluar kedua = 17
B = 2. 8. 17 .2
C. Golongan VA dan periode 4
Periode = 4 --> jumlah kulit 4 (K, L, M, N)
Golongan VA ---> elektron valensi = 5
C = 2. 8. 18. 5
D. Golongan VIIA dan periode 5
Periode = 5 --> jumlah kulit 5 (K, L, M< N, O)
Golongan VIIA ---> elektron valensi = 5
D = 2. 8. 18. 18. 5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RyanStein01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 11 Apr 22