1. Jelaskan perbedaan antara peristiwa mengembun dan menyublim! 2. Jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari tyasningrum45 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jelaskan perbedaan antara peristiwa mengembun dan menyublim!2. Jelaskan perbedaan antara peristiwa mengembun dan mengkristal!
3. Jelaskan perbedaan antara peristiwa menyublim dan mengkristal!
4. Apa saja yang menyebabkan terjadinya peristiwa mengembun, menyublim, dan mengkristal?
5. Peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa mengembun? Jelaskan!
6. Peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa menyublim? Jelaskan!

Mapel : Tema 7
Subtema 1
Pembelajaran 5
Kelas : 5


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Mengembun adalah perubahan wujud gas menjadi cair sedangkan menyublim adalah perubahan wujud padat menjadi gas. Perbedaannya saat mengembun melepaskan kalor sedangkan saat menyublim membutuhkan kalor.

2. Perbedaannya bahwa

mengembun merupakan perubaha

wujud suatu benda dari gas menjadi

cair , sedangkan deposisi merupakan

perubahan wujud suatu benda dari

gas menjadi padat.

3.Menyublim adalah perubahan wujud benda dari padat menjadi gas, sedangkan mengkristal adalah perubahan wujud benda dari cair menjadi padat.

4. Perubahan wujud suatu benda

disebabkan oleh lingkungan yang

berubah seperti suhu lingkungan

yang menjadi panas atau dingin.

Perubahan wujud ini antara lain adalah

peristiwa membeku , mencari , menguap ,

mengembun , atau menyublim.

5. Peristiwa sehari-hari yang menunjukkan

terjadinya peristiwa mengembun :

1. Terbentuknya titik-titik air pada daun-daun di pagi hari.

2. Terbentuknya titik-titik air pada bagian laur gelas yang berisi es batu.

3. Terbentuknya titik-titik air pada tutup wadah yang digunakan untuk memanaskan air.

6. Peristiwa menyublim sehari - hari adalah

  • KAMPER => kamper akan menyublim bila terkena udara akibatnya ruang akan harum , lama kelamaan kamper akan menyusut dan habis.
  • DRY ICE => dry ice bila terkena air akan berasap , umumnya dipakai sebagai pendingin makanan dan digunakan untuk menimbulkan efek asap pada pembuatan film atau drama panggung.
  • PEWANGI RUANGAN => saat pewangi ruangan padat dibuka , ruangan akan harum karena pewangi padat menyublim . lama kelamaan pewangi akan mengering.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifaputrixipa1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22