Tuliskan perbedaan dari sinar alfa, sinar beta, dan sinar gamma!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari imamreggae27 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan perbedaan dari sinar alfa, sinar beta, dan sinar gamma!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sinar alfa: zarah yang terdiri atas dua pro- ton dan dua netron yang dipancarkan oleh inti atom berat yang radioaktif, kecepatannya sekitar 1,6 x 106 m/s dan jangkauannya di udara hanya beberapa centimeter

sinar beta adalah elektron dan sinar gamma adalah radiasi elektromagnetik yang frekuensinya lebih tinggi dari sinar-X.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rezkyyy18102003 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 Aug 22