Berikut ini adalah pertanyaan dari ferdihandoko93 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
b. Diukur pada Suhu dan tekanan dimana 15 liter gas HF massanya = 18 (gram).
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kamu bisa tulis dulu apa yang diketahui data apa yang diketahui di soal
VC2H4 = 30 L
kondisi pertama (a) : T = 127oC
Kondisi kedua (b) saat HF bervolume 15L dan bermasa 18 gram.
yang ditanya : massa pada kondisi (a) dan (b)
Soal ini tidak ada keterangan tekanan udara jadi kita anggap tekanan adalah 1 atm.
Karena kondisnya bukan STP atau RTP, kita bisa gunakan persamaan gas ideal
P.V = mol.R.T
dimana P = tekanan (atm)
V = volume gas (L)
R = 0,082 (konstanta gas ideal/ konstanta Ridberg)
T = suhu dalam kelvin
Karena yg ditanya massa, maka kita bisa cari mol dulu :
baru kemudian massa = mol x Mr
Mr dari C2H4 = 2.Ar C + 4. Ar H
= 2.12 + 4.1
= 24+4
= 28
karena disoal suhu masih dalam oC, maka kita ubah suhunya menjadi kelvin dengan menambahkan 273 pada suhu derajad celcius.
Paham?
Soal a.
Kita ubah dulu suhu ke kelvin,
T = 127oC + 273
= 400 kelvin
lalu masukan ke persamaan gas ideal
= 0,9146 mol
baru mencari massa :
massa C2H4 = mol x Mr C2H4
= 0,9146 x 28
= 25,6088 g
= 25,6 g
Soal b.
untuk soal b ini kita bisa gunakan hukum perbandingan gas dari Avogadro-Gaylussac
mol C2H4 = x mol HF
dimana mol HF = gram HF/Mr HF = 18 g/20 = 0,9 mol
dilanjutkan :
mol C2H4 = x 0,9 mol
= 2 x 0,9 mol
= 1,8 mol
baru mencari massa :
massa C2H4 = mol x Mr C2H4
= 1,8 mol x 28
= 50,4 g
Semoga membantu
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pepenmuah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 May 22