Sebanyak 100ml larutan kalium permanganate 0,05 m dicampurkan dengan 100ml

Berikut ini adalah pertanyaan dari polo6392 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebanyak 100ml larutan kalium permanganate 0,05 m dicampurkan dengan 100ml asam klorida 0,2 m sehingga terjadi reaksi sesuai persamaan kimia (belum setara) pernyataan yang benar untuk reaksi yang terjadi adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Persamaan reaksiyang terjadi jikakalium permanganat direaksikan dengan asam kloridaadalah2KMnO₄ + 16HCl ⇒ 2KCl + 2MnCl₂ + 5Cl₂ + 8H₂O. Untuk menjawab soal tersebut harus memahami tentang reaksi kimia.

Pembahasan:

Reaksi kimia adalah suatu proses di mana satu zat atau lebih diubah menjadi zat yang berbeda yang dikenal sebagai produk reaksi. Reaksi kimia yang terjadi jika kalium permanganat direaksikan dengan asam kloridaakanmenghasilkan kalium klorida, mangan klorida, klorin, dan air yang ditunjukkan seperti reaksi berikut:

KMnO₄ + HCl ⇒ KCl + MnCl₂ + Cl₂ + H₂O  (belum setara)

Reaksi setaranya adalah sebagai berikut:

2KMnO₄ + 16HCl ⇒ 2KCl + 2MnCl₂ + 5Cl₂ + 8H₂O (setara)

Keterangan:

KMnO₄  = kalium permanganat

HCl = asam klorida

KCl = kalium klorida

MnCl₂ = mangan klorida

Cl₂ = klorin

H₂O = air

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang reaksi kimia

yomemimo.com/tugas/51021101

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Sep 22