dikumpul 2 jam lagi, mohon bantuannya ya orang baik :')​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rzzkiya pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dikumpul 2 jam lagi, mohon bantuannya ya orang baik :')​
dikumpul 2 jam lagi, mohon bantuannya ya orang baik :')​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Larutan penyangga asam merupakan larutan yang mengandung asam lemah dan basa konjugasinya. Larutan ini dapat mempertahankan pH pada kondisi asam atau pH kurang dari 7 (pH<7). Untuk mendapatkan larutan ini, bisa dengan mencampurkan asam lemah dan garamnya, atau asam lemah berlebih dengan basa kuat.

Perhitungan:

-Ba(OH)2 sebagai basa kuat

-HCOOH sebagai asam lemah

-(HCOO)2Ba sebagai garam/basa konjugasi

mmol HCOOH = M x V

mmol HCOOH = 0,02 M x 300 mL

mmol HCOOH = 6 mmol

mmol Ba(OH)2 = M x V

mmol Ba(OH)2 = 0,01 M x 200 mL

mmol Ba(OH)2 = 2 mmol

Perhitungan mol zat sebelum dan sesudah reaksi pada gambar terlampir. Garam yang terbentuk berupa (HCOO)2Ba. Valensi basa tersebut adalah 2.

Dari perhitungan tersebut dapat dilihat bahwa masih tersisa HCOOH sebanyak 2 mmol. HCOOH merupakan asam lemah, sehingga larutan campuran tersebut merupakan larutan penyangga asam.

[H+] = Ka x (mol asam lemah : (mol garam x valensi))

[H+] = 2 x 10^-4 x (2 mmol / (2 x 2 mmol))

[H+] = 10^-4

pH = -log [H+]

pH = -log 10^-4

pH = 4

Dengan demikian, pH larutan yang terbentuk sebesar 4.

Jawaban:Larutan penyangga asam merupakan larutan yang mengandung asam lemah dan basa konjugasinya. Larutan ini dapat mempertahankan pH pada kondisi asam atau pH kurang dari 7 (pH<7). Untuk mendapatkan larutan ini, bisa dengan mencampurkan asam lemah dan garamnya, atau asam lemah berlebih dengan basa kuat.Perhitungan:-Ba(OH)2 sebagai basa kuat-HCOOH sebagai asam lemah-(HCOO)2Ba sebagai garam/basa konjugasimmol HCOOH = M x Vmmol HCOOH = 0,02 M x 300 mLmmol HCOOH = 6 mmolmmol Ba(OH)2 = M x Vmmol Ba(OH)2 = 0,01 M x 200 mLmmol Ba(OH)2 = 2 mmolPerhitungan mol zat sebelum dan sesudah reaksi pada gambar terlampir. Garam yang terbentuk berupa (HCOO)2Ba. Valensi basa tersebut adalah 2.Dari perhitungan tersebut dapat dilihat bahwa masih tersisa HCOOH sebanyak 2 mmol. HCOOH merupakan asam lemah, sehingga larutan campuran tersebut merupakan larutan penyangga asam.[H+] = Ka x (mol asam lemah : (mol garam x valensi))[H+] = 2 x 10^-4 x (2 mmol / (2 x 2 mmol))[H+] = 10^-4pH = -log [H+]pH = -log 10^-4pH = 4Dengan demikian, pH larutan yang terbentuk sebesar 4.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cakuu707 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22