Jelaskan pengaturan dokumen ketika akan mencetak dokumen

Berikut ini adalah pertanyaan dari yy355812 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan pengaturan dokumen ketika akan mencetak dokumen

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara pengaturan dokumen ketika akan mencetak dokumen diantaranya:

  1. Set print area. Pengaturan ini digunakan untuk mengatur area tertentu yang akan dicetak. Printer tidak akan mencetak daerah lainnya.
  2. Copies. Pada field ini digunakan untuk melakukan pengaturan jumlah rangkap atau jumlah pengulangan untuk mencetak dokumen
  3. Pages. Pada field ini digunakan ketika akan mengatur halaman mana saja akan dicetak
  4. Printer. Pada field ini digunakan untuk mengatur dokumen akan dicetak pada printer apa. hal ini digunakan ketika printer baru dihubungkan ke komputer atau terdapat lebih dari satu printer yang terhubung.
  5. Print. Field ini digunakan ketika anda telah selesai melakukan pengaturan pada dokumen anda dan mencetaknya

Pembahasan

Mencetak pada komputer merupakan sebuah proses yang mengubah data yang tersimpan pada komputer menjadi data eksternal. Bentuk keluaran dari hasil hasil cetakan pada umumnya dalam bentuk kertas.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang printer yomemimo.com/tugas/5502886

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nazhirun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22