senyawa dibawah ini yang merupakan isomer dari butana adalah… A. Butena B.

Berikut ini adalah pertanyaan dari S3ll4 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Senyawa dibawah ini yang merupakan isomer dari butana adalah…A. Butena
B. Butuna
C. 2 metil propena
D. 2 metil butana
E. 2.2 dimetil pentana

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan

Senyawa dibawah ini yang merupakan isomer dari butana adalah…

A. Butena

B. Butuna

C. 2-metilpropana

D. 2-metilbutana

E. 2.2-dimetilpentana

Jawaban: C. 2-metilpropana

Ada suatu keterampilan khusus ketika kita memasuki materi hidrokarbon, yaitu mencari isomer dan memberikan nama rumus strukturnya. Hidrokarbon adalah senyawa-senyawa yang tersusun hanya dari atom karbon (C) dan hidrogen (H).

Butana atau C₄H₁₀ termasuk jenis alkana yakni senyawa hidrokarbon alifatik jenuh berikatan tunggal yang mengikuti deret homolog \boxed{C_nH_{2n+2}}.

Isomer adalah senyawa yang mempunyai rumus molekul sama tetapi rumus bangun atau rumus strukturnya berbeda. Pada soal kali ini kita hanya membahas isomer struktur khususnya isomer posisi dan cabang, yakni isomer dari senyawa yang disebabkan oleh perbedaan susunan atom C dari zat-zat yang segolongan.

Penyelesaian

Butana tersusun dari 4 atom C dan 10 atom H. Isomer butana hanya memiliki dua isomer, yaitu:

  • n-butana (atau normal butana) yang berupa rantai lurus.
  • 2-metilpropana (atau isobutana), dengan sebuah cabang metil di nomor posisi 2.

Struktur isomer-isomer butana pada gambar terlampir.

--------------------------

Ingin mengingat kembali aturan penamaan, silakan kunjungi

yomemimo.com/tugas/2860668

Pelajari kasus penamaan sebuah senyawa alkena

yomemimo.com/tugas/3286849

Pelajari kasus menentukan isomer dan nama menurut IUPAC dari rumus molekul senyawa hidrokarbon

yomemimo.com/tugas/1730713

______________

Kelas        : XI

Mapel      : Kimia

Kategori  : Hidrokarbon

Kata Kunci : jumlah, isomer, butana, alkana, deret, homolog, ikatan, tunggal, senyawa. jenuh. propana. metil, normal, butana, isobutana, rangka

Kode : 11.7.1 [Kelas 11 Kimia Bab 1 - Hidrokarbon dan Minyak Bumi]

PembahasanSenyawa dibawah ini yang merupakan isomer dari butana adalah…A. Butena
B. Butuna
C. 2-metilpropana
D. 2-metilbutana
E. 2.2-dimetilpentanaJawaban: C. 2-metilpropana
Ada suatu keterampilan khusus ketika kita memasuki materi hidrokarbon, yaitu mencari isomer dan memberikan nama rumus strukturnya. Hidrokarbon adalah senyawa-senyawa yang tersusun hanya dari atom karbon (C) dan hidrogen (H).Butana atau C₄H₁₀ termasuk jenis alkana yakni senyawa hidrokarbon alifatik jenuh berikatan tunggal yang mengikuti deret homolog [tex]\boxed{C_nH_{2n+2}}[/tex].Isomer adalah senyawa yang mempunyai rumus molekul sama tetapi rumus bangun atau rumus strukturnya berbeda. Pada soal kali ini kita hanya membahas isomer struktur khususnya isomer posisi dan cabang, yakni isomer dari senyawa yang disebabkan oleh perbedaan susunan atom C dari zat-zat yang segolongan.PenyelesaianButana tersusun dari 4 atom C dan 10 atom H. Isomer butana hanya memiliki dua isomer, yaitu:n-butana (atau normal butana) yang berupa rantai lurus. 2-metilpropana (atau isobutana), dengan sebuah cabang metil di nomor posisi 2.Struktur isomer-isomer butana pada gambar terlampir.--------------------------Ingin mengingat kembali aturan penamaan, silakan kunjungibrainly.co.id/tugas/2860668Pelajari kasus penamaan sebuah senyawa alkena
brainly.co.id/tugas/3286849
Pelajari kasus menentukan isomer dan nama menurut IUPAC dari rumus molekul senyawa hidrokarbon
brainly.co.id/tugas/1730713______________Kelas        : XIMapel      : KimiaKategori  : HidrokarbonKata Kunci : jumlah, isomer, butana, alkana, deret, homolog, ikatan, tunggal, senyawa. jenuh. propana. metil, normal, butana, isobutana, rangkaKode : 11.7.1 [Kelas 11 Kimia Bab 1 - Hidrokarbon dan Minyak Bumi]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hakimium dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Mar 15