Berikut ini adalah pertanyaan dari kucingbelang127 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Fermentasi atau peragian adalah proses produksi energi dalam sel dengan keadaan anaerobik yang menghasilkan perubahan biokimia organik melalui aksi enzim. Pembuatan tape merupakan jenis produk bioteknologi tradisional.
Reaksi fermentasi singkong menjadi tape adalah sebagai berikut:
⇒ +
Pembahasan:
Pembuatan tape dibantu mikroorganisme Saccharomyces cerevisiae dalam proses fermentasi. Fermentasi ini adalah proses perubahan zat kimia dalam substrat organik dengan dibantu mikroba untuk membusukkan bahan yang akan difermentasi. Jadi ragi ini berfungsi untuk membantu melunakkan singkong dan merombak karbohidrat dalam singkong menjadi lebih sederhana dan terasa manis. Reaksi kimia yang terjadfi pada proses fermentasi singkong menjadi tape adalah sebagai berikut:
⇒ +
Pelajari Lebih Lanjut
Pelajari lebih lanjut mengenai materi ini pada yomemimo.com/tugas/5301344
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alwintryasnowo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 10 Dec 22