Tuliskan Adaptasi Manusia Sesuai Dengan Alam Dan Ketampakan Alam Dilingkungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sinagarestina2 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan Adaptasi Manusia Sesuai Dengan Alam Dan Ketampakan Alam Dilingkungan Tempat Tinggal???? ᥫ᭡​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Adaptasi Masyarakat Terhadap Ketampakan Alam Sekitar

Permukaan bumi tidak rata. Permukaan bumi ada yang tinggi dan ada yang rendah. Ketampakan alam adalah berbagai bentuk muka bumi yang terjadi secara alamiah. Ketampakan alam terdiri atas dua bagian pokok, yaitu ketampakan alam berupa perairan dan ketampakan alam yang berupa daratan.

Daratan adalah tempat kita berpijak. Bentuk ketampakan alam berupa daratan bermacam-macam, contohnya gunung, pegunungan, dataran tinggi, dataran rendah, pantai, tanjung, dan delta. Perairan merupakan bagian dari permukaan bumi yang tergenang air. Bentuk ketampakan alam perairan contohnya sungai, danau, dan laut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Xyzbils dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22