Pada reaksi : 2Al + aHCl  bAlCl3 + 3H2 Maka nilai

Berikut ini adalah pertanyaan dari zzh2 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada reaksi :2Al + aHCl  bAlCl3 + 3H2
Maka nilai a,b berturut turut adalah .... A. 1,2
B. 6,4
C. 3,5
D. 2,1
E. 6,2
Pada reaksi :
2Al + aHCl  bAlCl3 + 3H2
Maka nilai a,b berturut turut adalah .... A. 1,2
B. 6,4
C. 3,5
D. 2,1
E. 6,2

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

Maka nilai a dan b berturut-turut adalah 6 dan 2. (E)

Penjelasan Singkat

Penyetaraan reaksi kimia :

  • memberikan koefisien yang tepat pada setiap senyawa/molekul pada ruas kanan (produk) maupun ruas kiri (reaktan), supaya jumlah unsur tertentu reaktan sama dengan jumlah unsur tertentu produk.
  • penyetaraan unsur H dan O sebaiknya dilakukan di akhir supaya mempermudah proses penyetaraan.

Penyelesaian

Reaksi Kimia

2 Al + aHCl ⇒ bAlCl₃ + 3H₂

  • jumlah atom Al reaktan = 2, maka jumlah Al pada AlCl₃ harus 2, jadi b = 2.

2 Al + aHCl ⇒ 2AlCl₃ + 3H₂

  • jumlah Cl ruas kanan = 2 x 3 = 6. jadi jumlah Cl ruas kiri harus 6, supaya 6 ==> a = 6.

2 Al + 6HCl ⇒ bAlCl₃ + 3H₂

  • Jumlah atom H di kiri 6 dan di kanan 6 sudah setara
  • Jadi reaksi di atas sudah setara.
  • a = 6 dan b = 2

Pelajari Lebih Lanjut

#KIMIA_ITU_ASYIK #Belajar_Bersama_Brainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22