Apa satuan Molaritas?Apa satuan mol?Apa satuan volume?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari KamuhSiafah pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa satuan Molaritas?
Apa satuan mol?
Apa satuan volume?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Molaritas (M)

Dinyatakan sebagai jumlah mol suatu Solut dalam larutan dibagi dengan volume larutan yang ditentukan dalam liter.

2.Mol

Mol merupakan satuan hitung untuk kimia. Satuan hitung digunakan untuk memudahkan perhitungan suatu benda. Satuan hitung yang biasa digunakan dalam kehidupan sehari-hari misalnya 1 lusin sama dengan 12 buah, 1 gross terdapat 12 lusin, 1 rim sama dengan 500 lembar kertas, 1 kodi sama dengan 20 lembar kain dsb.

3. Volume

Satuan volume adalah satuan pengukuran untuk mengukur volume atau kapasitas, luasnya suatu benda atau ruang dalam tiga dimensi. Unit kapasitas dapat digunakan untuk menentukan volume cairan atau barang curah,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reszthydoyambon dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Jun 22