tolong jawab kimia dengan caranyaTerima kasih​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yusufardi42312345 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong jawab kimia dengan caranya


Terima kasih​
tolong jawab kimia dengan caranyaTerima kasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Seorang praktikan sedang membuat larutan natrium hidroksida (NaOH). Massa NaOH ditimbang adalah 0.1 gramdan dilarutkan dalam250 mL pelarut (air). Maka pH larutan NaOH tersebut adalah 12.

Pendahuluan

Larutan yang bersifat basa mempunyai nilai derajat keasaman (pH) lebih dari 7. Nilai derajat keasaman larutan basa dapat ditentukan dengan persamaan berikut :

\bf pH = 14 + log([OH^-])

Adapun nilai konsentrasi ion hidroksida (OH⁻), dapat diperoleh dari data konsentrasi basa terionisasi dalam larutan. Valensi basa merupakan perbandingan mol ion hidroksida terlarut dibanding dengan mol basanya. Berikut perhitungan konsentrasi dari massa yang diketahui:

\bf [OH^-] = valensi~basa \times \dfrac{massa ~ basa(g)}{Mr~basa (g/mol)\times volume ~larutan (L)}

--------------------------------

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui :

  • m NaOH = 0.1 gram
  • V larutan = 250 mL
    V larutan = 0.25 L
  • Mr NaOH = 40 g/mol
  • Reaksi Ionisasi NaOH
    NaOH ⇄ Na⁺ + OH⁻
    Valensi basa = 1.

Ditanyakan:

pH larutan = ?

Penyelesaian :

--------------------------------

Perhitungan [OH⁻]

\sf [OH^-] = (1) \times \dfrac{0.1 g}{40~g/mol \times 0.25~L}=0.01~M

--------------------------------

Perhitungan nilai pH larutan

\begin{array}{ll}\sf pH &\sf = 14 + log (0.01) \\\\\sf pH &\sf = 14 + log (10^{-2}) \\\\\sf pH &\sf = 14 - 2 = 12 \end{array}

Pelajari lebih lanjut

______________

Detail jawaban

Mapel  : Kimia
Kelas   : XI
Bab     : Stoikiometri larutan
Kode   : 11.7.6

#SolusiBrainlyCommunity

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RoyAlChemi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Sep 22