Kimia hijau disebut juga kimia berkelanjutan. Maksud dari berkelanjutan adalah...a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari sheepyearl pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kimia hijau disebut juga kimia berkelanjutan. Maksud dari berkelanjutan adalah...a. menjaga siklus makanan di bumi tetap terjaga
b. proses kimia dapat berlangsung secara terus menerus
c. ilmu kimia tidak dapat berkembang dengan penelitian berkelanjutan
d. lebih pada penanganan terbentuknya limbah dari pada pencegahan limbah
e. mendesain produk dan proses kimia yang mengurangi penggunaan bahan berbahaya

tolong beserta penjelasan, terimakasih ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

JAWABANYA ADALAH E

Kimia hijau, juga disebut kimia berkelanjutan, adalah cabang ilmu kimia yang menganjarkan desain produk dan proses kimia untuk mengurangi atau menghilangkan penggunaan dan pembentukan senyawa-senyawa berbahaya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh graciagultom9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 17 Feb 23