Berikut ini adalah pertanyaan dari alhunk3111 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Larutan penyanggayang terdapat dalam cairanekstrasel makhluk hidup adalah H₂CO₃ dan HCO₃⁻. Larutan penyangga adalah larutan yang dapat mempertahankan pHnya ketika terjadi penambahan asam atau basa atau air.
Pembahasan
Larutan Penyangga Dalam Tubuh
Larutan penyangga adalah larutan yang dapat mempertahankan pH walaupun dalam larutan ditambahkan sedikit larutan asam, larutan basa, atau pengenceran (ditambah air). Selain untuk praktikum atau percobaan ilmu kimia. Larutan penyangga ternyata juga terdapat didalam tubuh kita.
Fungsi larutan penyangga dalam tubuh kita adalah mempertahankan pH dalam darah yaitu kurang lebih 7,35 – 7,5 diperlukan adanya sistem penyangga ekstra sel H₂CO₃ dan HCO₃⁻. Sedangkan untuk intra sel dalam tubuh kita terdapat sistem penyangga yaitu pasangan H₂PO₄⁻ dan HPO₄²⁻.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang larutan penyangga yomemimo.com/tugas/15854325
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Sep 22