31. Konsentrasi larutan asam formiat HCOOH 4,6% massa (A, H =

Berikut ini adalah pertanyaan dari irmakamarmir pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

31. Konsentrasi larutan asam formiat HCOOH4,6% massa (A, H = 1, C = 12, dan O = 16)
dengan massa jenis 1,01 g/mL adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mr asam formiat = 46

konsentrasi M [(%) x 10 x ρ] / Mr

M = [4,6 x 10 x 1,01] / 46

diperoleh M = 1,01 molar

Penjelasan:

Kenapa harus dikali 10× karena lihat satuan massa jenis yaitu gram/ml, nah satuan ml harus diubah ke liter sehingga dibagi 1000, lalu angka 1000 yg tadinya ada di paling bawah per naik ke atas dan bertemu dgn per 100 dari lambang persen jadinya 1000 dikali 1/100 adalah 10

Kenapa Mr harus 46

Pelajari kembali bagaimana menghitung Mr, jadi Mr asam formiat atau HCOOH = 1+12+16+16+1 = 46

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bagasmanggara37 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22