Apa yang Anda ketahui mengenai Penanganan dan pembuangan bahan kimia?​.

Berikut ini adalah pertanyaan dari HanaEL6025 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang Anda ketahui mengenai Penanganan dan pembuangan bahan kimia?​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Dalam melakukan penanganan dan pembuangan bahan kimia, kita perlu menggunakan alat pelindung diri berupa masker, dan bahkan kacamata laboratorium, untuk mencegah terjadinya radiasi dari limbah yang mungkin berbahaya.

Selain itu, dalam penanganan dan pembuangan bahan kimia, kita perlu melakukan labelisasi atau memeberikan label sebagai tanda bahwa zat yang satu ini merupakan limbah, sehingga tidak menimbulkan kekacauan. Dalam pembuangan limbah bahan kimia, kita juga harus melakukan pemilahan atau pemisahan, serta memperhatikan lingkungan tempat kita melakukan pembuangan limbah zat kimia tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Mar 23