Tangki yang berisi campuran gas-gas seperti: metana, etana, dan propana

Berikut ini adalah pertanyaan dari Tiwii3349 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tangki yang berisi campuran gas-gas seperti: metana, etana, dan propana mengalami kebocoran gas. pernyataan yang benar terkait jarak jangkauan penyebaran gas-gas pencemar tersebut jika dianggap cuaca tidak berangin adalah ….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Metana karena bobot molekul relatif metana lebih kecil dibandingkan etana dan propana

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahmadchng02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Jan 23