Tuliskan rumus bangun alkuna 4-metil-2heksana

Berikut ini adalah pertanyaan dari rougaxlapalelo pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan rumus bangun alkuna 4-metil-2heksana

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alkuna adalah senyawa hidrokarbon tak jenuh yang salah satu rantai ikatannya memiliki ikatan rangkap 3. Rumus bangunalkuna 4-metil-2-heksuna adalah

CH₃ - C ≡ C - CH - CH₂ - CH₃

                        I

                      CH₃

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui:

4-metil-2-heksuna

Ditanyakan:

Rumus bangun

Jawab:

Alkuna

Alkuna adalah senyawa hidrokarbon tak jenuh yang salah satu rantai ikatannya memiliki ikatan rangkap 3.

Rumus molekul : \boxed{\boxed{\bold{C_nH_{2n-2}}}}

4-metil-2-heksuna

  • Rantai utama terdiri dari 6 atom karbon.
  • Ikatan rangkap 3 terdapat pada atom karbon nomor 2
  • Terdapat 1 cabang metil pada atom karbon nomor 4

1         2     3     4      5       6

CH₃ - C ≡ C - CH - CH₂ - CH₃

                        I

                      CH₃

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Tata nama alkana yomemimo.com/tugas/16385758

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Jan 23