Berikut ini adalah pertanyaan dari whoareu123 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Banyak garam Na₂SO₄.10H₂O yang dapat diperolah dari 490 kg H₂SO₄ adalah 1.610 kg. Soal tersebut merupakan soal tentang stoikiometri.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Soal tersebut merupakan soal Kimia yang membahas tentang Stoikiometri. Stoikiometri merupakna hubungan kuantitatif dari reaksi kimia.
Untuk menyelesaikan soal tersebut kita harus menggunakan persamaan untuk mencari banyak mol
Persamaan untuk mencari banyak mol
- n = gr : Mr
Dengan:
- n = banyak mol
- gr = massa zat
- Mr = massa molar
Penyelesaian soal
Diketahui:
- grH₂SO₄ = 490 kg = 490.000
- Mr H₂SO₄ = 98
- Mr Na₂SO₄.10H₂O = 332
Ditanyakan:
Tentukan massa yang dapat diperoleh dari 490 kg H₂SO₄!
Jawab:
Mencari banyak mol H₂SO₄
- n = grH₂SO₄ : Mr H₂SO₄
- n = 490.000 : 98 = 5.000 mol
Mencari banyak massa Na₂SO₄.10H₂O
- gr Na₂SO₄.10H₂O = n Na₂SO₄.10H₂O x Mr Na₂SO₄.10H₂O
- gr Na₂SO₄.10H₂O = 5.000 x 332
- gr Na₂SO₄.10H₂O = 1.610.000 gr = 1.610 kg
Jadi, banyak garam Na₂SO₄.10H₂O yang dapat diperolah dari 490 kg H₂SO₄ adalah 1.610 kg.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang stoikiometri yomemimo.com/tugas/164469
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 18 Jul 23