Berikut ini adalah pertanyaan dari adveny pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
SEBANYAK 15 MOL ASAM SIANIDA DIREAKSIKAN DGN NATRIUM HIDROKSIDA SEHINGGA MEMBENTUK LARUTAN PENYANGGA DGN pH=5-log2.tentukan massa natrium hidroksida yg direaksikan jika diketahui ..mr NaOH=40?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kelas : XI
Mapel : Kimia
Kategori : Sistim Penyangga
Kata Kunci :
Kode : 11.7.7 [Kelas 11 Kimia Bab 7 - Buffer]
Teks Soal
Sebanyak 15 mol asam sianida direaksikan dengan natrium hidroksida sehingga membentuk larutan penyangga dengan pH = 5 - log 2. Tentukan massa natrium hidroksida yang direaksikan.
Diketahui
HCN 15 mol
Mr NaOH = 40
Terbentuk larutan penyangga dengan pH = 5 - log 2
Ditanya
Massa NaOH yang direaksikan
Penyelesaian
Dikatakan bahwa di akhir reaksi terbentuk sistim penyangga, yakni sisa asam lemah (HCN) bersama dengan garam yang terbentuk (NaCN). Sistim penyangga yang terbentuk bersifat asam karena adanya sisa asam lemah.
Step-1
Reaksi HCN dan NaOH
Jumlah mol awal
HCN = 15 mol
NaOH = x mol
HCN + NaOH → NaCN + H₂O (setara)
Mula 15 x - -
Reaksi x x x x
Akhir (15 - x) - x x
Basa kuat NaOH harus bertindak sebagai pereaksi pembatas karena ia habis tak bersisa.
Garam NaCN bervalensi 1 sesuai jumlah anion lemah .
Step-2
Menghitung massa NaOH
Nilai pH larutan penyangga adalah 5 - log 2, sehingga konsentrasi
⇔
⇔
⇔ 2x = 15 - x
⇔ 3x = 15
⇔ x = 5
Diperoleh NaOH yang direaksikan sebanyak 5 mol.
Selanjutnya hubungkan jumlah mol dengan Mr untuk mendapatkan massa.
⇔ Massa = mol x Mr
⇔ Massa NaOH = 5 x 40
Jadi, massa natrium hidroksida yang direaksikan sebanyak 200 gram.
_______________________
Pelajari juga soal-soal sejenis
yomemimo.com/tugas/9945964
yomemimo.com/tugas/38726
Mapel : Kimia
Kategori : Sistim Penyangga
Kata Kunci :
Kode : 11.7.7 [Kelas 11 Kimia Bab 7 - Buffer]
Teks Soal
Sebanyak 15 mol asam sianida direaksikan dengan natrium hidroksida sehingga membentuk larutan penyangga dengan pH = 5 - log 2. Tentukan massa natrium hidroksida yang direaksikan.
Diketahui
HCN 15 mol
Mr NaOH = 40
Terbentuk larutan penyangga dengan pH = 5 - log 2
Ditanya
Massa NaOH yang direaksikan
Penyelesaian
Dikatakan bahwa di akhir reaksi terbentuk sistim penyangga, yakni sisa asam lemah (HCN) bersama dengan garam yang terbentuk (NaCN). Sistim penyangga yang terbentuk bersifat asam karena adanya sisa asam lemah.
Step-1
Reaksi HCN dan NaOH
Jumlah mol awal
HCN = 15 mol
NaOH = x mol
HCN + NaOH → NaCN + H₂O (setara)
Mula 15 x - -
Reaksi x x x x
Akhir (15 - x) - x x
Basa kuat NaOH harus bertindak sebagai pereaksi pembatas karena ia habis tak bersisa.
Garam NaCN bervalensi 1 sesuai jumlah anion lemah .
Step-2
Menghitung massa NaOH
Nilai pH larutan penyangga adalah 5 - log 2, sehingga konsentrasi
⇔
⇔
⇔ 2x = 15 - x
⇔ 3x = 15
⇔ x = 5
Diperoleh NaOH yang direaksikan sebanyak 5 mol.
Selanjutnya hubungkan jumlah mol dengan Mr untuk mendapatkan massa.
⇔ Massa = mol x Mr
⇔ Massa NaOH = 5 x 40
Jadi, massa natrium hidroksida yang direaksikan sebanyak 200 gram.
_______________________
Pelajari juga soal-soal sejenis
yomemimo.com/tugas/9945964
yomemimo.com/tugas/38726
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hakimium dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 16 Jun 17